Selamat datang di Lentera Online
Ini merupakan tulisan pertama di situs ini.
Lentera Online hadir untuk memberikan informasi dan pengetahuan kepada masyarakat luas secara online berdasarkan sumber terpercaya tentunya dengan tetap memperhatikan aspek literasi online yang aman dan nyaman.
Salah satu sumber informasi dan pengetahuan yang paling banyak dan mudah diakses di era digital saat ini adalah website atau weblog (blog). Website sebagai salah satu media dapat dikatakan sebagai pintu gerbang informasi dan pengetahuan di dunia online (daring).
Melalui website, seluruh pemangku kepentingan dapat mencari informasi dan pengetahuan apapun, kapanpun secara akurat dan memadai.
Secara umum, website merupakan media informasi dan pengetahuan yang secara umum dipergunakan untuk melakukan aktivitas dengan tujuan untuk meningkatkan pengetahuan.
Oleh karena itu, Lentera Online hadir untuk memberikan informasi dan pengetahuan kepada masyarakat luas secara online berdasarkan sumber terpercaya tentunya dengan tetap memperhatikan aspek literasi online yang aman dan nyaman.
Meskipun website (situs) Lentera Online bagaikan setitik cahaya, namun diharapkan dapat memberikan secercah penerangan kepada masyarakat yang semakin haus akan informasi dan pengetahuan.